Sejarah Simpul
Salah satu bagian yang harus dimiliki seorang pegiat alam adalah pengetahuan tentang simpul dan kemampuan membuat simpul dengan mudah dan cepat. Untuk itu dibutuhkan waktu yang tidak sedikit, dan dalam hal ini ditekankan untuk memahami dengan baik tentang pengetahuan simpul. Banyak sumber yang menyarankan untuk mempelajari simpul sebanyak – banyaknya, yang masing – masing punya kegunaan sendiri.
Pedekatan yang disarankan saat ini menganggap jauh lebih baik menggunakan simpul. Tetapi perlu diketahui berbagai macam simpul dimana dibutuhkan untuk suatu hal yanmg bersifat darurat maupun kesulitan lain selama melakukan kegiatan alam bebas. Untuk pendalaman dan pemahaman simpul yang penting dan sering digunakan dalam kegiatan alam bebas secara detail untuk memudahkan jika dalam keadaan darurat, pertolongan akan lebih mudah dilakukan seorang pecinta alam dalam membuat simpul tanpa harus berpikir dua kali. Hal ini cenderung berlaku sebagai otomatis, karena pecinta alam dapat membuat simpul dengan cepat dan benar.
Definisi Simpul dan Tali-temali
Simpul merupakan hasil bentukan dari tali atau dua utas tali, atau ikatan pada tali/tampar yang dibuat dengan sengaja untuk keperluan tertentu. Banyak yang mencampur adukkan pengertian antara tali, simpul dan ikatan. Padahal ketiga unsur itu sama sekali berbeda.
8 Simpul Dasar
1. Simpul pangkal (Clove Hitch)
3. Simpul Delapan (figure of eight knot)
4. Simpul Kambing (Bowline knot)
5. Simpul Kupu-kupu (Buterfly knot)
6. Simpul Nelayan (Fisherman knot)
7. Simpul Anyam
a. square knot
b. Sheet bend
8. Simpul Pita/Simpul Air (water knot)
DIKTAT HW UMS
0 komentar:
Posting Komentar